Akhir-akhir ini, Advan telah meluncurkan tablet andalan terbaru dengan nama Advan Vandroid T1J. Tablet ini menawarkan berbagai fitur yang bisa anda nikmati pada tablet ini diantaranya fitur TV analog dan fungsi powerbank. Untuk bagian jeroannya, silahkan disimak ulasan spesifikasi dan harga Tablet Advan T1J berikut ini.
Spesifikasi dan Harga Tablet Advan T1J
Spesifikasi dan Harga Tablet Advan T1J |
Pada tablet Advan T1J ini telah dibenamkan fitur menarik yakni TV analog. Selain bisa digunakan untuk menjalankan aplikasi atau bermain games, anda juga bisa menonton televisi melalui perangkat tablet ini. Tak hanya itu, slot micro USB pun juga disediakan untuk difungsikan seperti layaknya powerbank bisa menambah daya gadget yang lain. Untuk baterainya, tablet ini dibekali kapasitas baterai sebesar 3000 mAh.
Spesifikasi Tablet Advan T1J
General- Operating System : Android OS v4.2 Jelly Bean
- Network : HSDPA
Display
- Type Layar : Jenis IPS Capacitive Touchscreen
- Resolusi Layar : 1024 x 600 piksel
- Ukuran Layar : 7.0 Inchi
Platform
- Prosesor : Quad Core 1.3 GHz
- Kamera Belakang : 3 MP
- Kamera Depan : 2 MP
Memori
- Internal : 8 GB
- Ram : 512 MB RAM
- Memori Eksternal : MicroSD up to 32 GB
Koneksi
- Wifi : Yes, Wifi 802.11 b/g/n
- Bluetooth : Yes,v4.0
- USB : MicroUSB 2.0
Baterai
- Berkapasitas 3000 mAh
Harga Tablet Advan T1J
- Harga Baru: Rp 1,200,000,-
- Harga Bekas: Rp 850,000,-
Tablet Advan T1J |
Kelebihan
- Harga yang terjangkau.
- Menggunakan Processor Dual core berkecepatan 1.3 GHz.
- Dual SIM Support.
- Adanya Fitur TV Analog.
- USB OTG.
- Slot MicroUSB dapat difungsikan untuk powerbank.
Kekurangan
- Memori RAM yang kecil 512 MB.
- Resolusi Kamera kurang memuaskan.
Baca juga: Harga Advan Vandroid S5G
Demikian ulasan tentang spesifikasi dan harga tablet Advan T1J. Semoga bisa bermanfaat bagi anda yang sedang mencari tablet Android murah dan berkualitas.
Berikan Komentar
<i>KODE</i>
<em>KODE YANG LEBIH PANJANG</em>
Notify me
untuk mendapatkan notifikasi balasan komentar melalui Email.