Cara Cek Pulsa Smartfren dari Ponsel

Kebanyakan pengguna Smartfren, memakai operator CDMA ini hanya untuk berlangganan paket data internet. Sehingga terkadang saat selesai diisi pulsa tetapi paket data internetnya belum dinon-aktifkan, muncul was-was jangan-jangan pulsanya langsung terpotong tarit data internet normal. Nah, bagaimana cara cek pulsa Smartfren? Berikut ini langkah-langkah cek pulsa smartfren;

Melalui Menu Panggilan Telepon
  1. Pilih menu Call atau Panggil.
  2. Kemudian tuliskan *999 lihat (1) pada gambar di bawah, kemudian pilih Tanda Hijau atau Panggil (2).
  3. Tunggu beberapa saat sampai panggilan terputus sendiri, kemudian akan ada pesan sms masuk yang berisikan informasi pulsa Anda berapa.

Demikian cara cek pulsa smartfren dari ponsel Anda melalui menu Call atau Panggil, contoh di atas adalah ponsel smarfren yang memakai kartu Pascabayar sehingga pesan sms yang masuk isinya seperti itu. Untuk cara cek pulsa smartfren prbayar juga sama seperti diatas hanya yang beda biasanya isi dari pesan yang masuk kurang lebih:
Pulsa Anda Rp. 0 berlaku s/d 16/03/2016. Cek info paket, telp *995 atau kunjungi my.smartfren.com

Dengan Mengirim Pesan SMS
Cara kedua ini tergolong simple, caranya:
  1. Ketik CEK atau CHECK kemudian kirim ke 999.
  2. Tunggu beberapa saat kemudian akan ada pesan sms masuk yang menginformasikan sisa pulsa Anda dan masa berlaku kartu atau masa aktif kartu smartfren Anda.

Sekian cara cek pulsa smartfren semoga bermanfaat...
Cara Cek Pulsa Smartfren dari Ponsel Kebanyakan pengguna Smartfren, memakai operator CDMA ini hanya untuk berlangganan paket data internet. Sehingga terkadang saat selesai diisi...

Artikel Terkait

Berikan Komentar

  1. Untuk menulis kode gunakan <i>KODE</i>
  2. Untuk menyisipkan kode ke dalam Syntax Highlighter gunakan <em>KODE YANG LEBIH PANJANG</em>
  3. Kode harus di-parse terlebih dulu agar bisa ditulis.
  4. Centang Notify me untuk mendapatkan notifikasi balasan komentar melalui Email.
histats