Cara Menghemat Penggunaan Data Pada Instagram

Cara Menghemat Penggunaan Data Pada Instagram

Tak bisa dipungkiri lagi bahwa aplikasi media sosial yang terdapat pada smartphone Android maupun iOS menguras data, terutama aplikasi Facebook dan Instagram yang menampilkan foto, iklan serta video yang selalu aktif dibelakang layar.

Namun anda tak perlu khawatir becouse karena smartphones10.com memiliki tips untuk menghemat penggunaan data pada aplikasi Instagram.

Lantas bagaimana dengan Facebook?

Nah untuk kamu yang ingin menghemat data pada facebook, Anda dapat menggunakan aplikasi facebook life untuk menghematnya.

Cara Menghemat Penggunaan Data Pada Instagram

1. Pertama-tama buka aplikasi Instagram, lalu tap pada Profile yang terdapat pada bagian pojok kanan bawah.

2. Setelah itu tap ikon tiga titik yang ada disebelah pojok kanan.

3. Nanti akan terdapat tampilan pengaturan. Usap layar ke atas sampai terdapat tab Selular Data Use, tap tab tersebut.

4. Jika sudah terbuka, tap pilihan Use Less Data.

Note: Perlu anda ketahui, menurut Instagram, dengan mengaktifkan fitur ini. "Loading untuk membuka foto dan video akam lebih lama dan Instagram tidak secara otomatis mengunduh foto serta video pada saat Anda membuka aplikasi".

Nah itulah tips untuk menghemat penggunaan data pada instagram. Semoga cara ini bermanfaat bagi pembaca semuanya dan Good Luck.

Baca Juga 4 Aplikasi Yang Dapat Mempercepat Koneksi Internet Android
Cara Menghemat Penggunaan Data Pada Instagram Tak bisa dipungkiri lagi bahwa aplikasi media sosial yang terdapat pada smartphone Android maupun iOS menguras data, terutama aplikasi Fa...

Artikel Terkait

Berikan Komentar

  1. Untuk menulis kode gunakan <i>KODE</i>
  2. Untuk menyisipkan kode ke dalam Syntax Highlighter gunakan <em>KODE YANG LEBIH PANJANG</em>
  3. Kode harus di-parse terlebih dulu agar bisa ditulis.
  4. Centang Notify me untuk mendapatkan notifikasi balasan komentar melalui Email.
histats